Langsung ke konten utama

Spesifikasi HTC 608t, Android 4,5 Inci Prisesor 1.4 GHz


HTC dikabarkan akan menghadirkan perangkat terbaru mereka.  Ponsel terbaru mereka yaitu  HTC 608t yang akan ditukukankepada segmen kelas menengah.



HTC 608t akan mengusung  layar berdimensi 4.5 Inci beresolusi qHD. Sedangkan untuk dapur pacunya, tersemat prosesor Quad-core dengan Chip Snapdragon 400 yang memiliki kecepatan 1.4 GHz.

Ponsel ini akan mengusung Android Jelly Bean versi terbaru (v4.2) dengan UI HTC Sense 5.0. .TC 608t ditunjang oleh keberadaan 1GB RAM yang semakin memantapkan kinerja sistemnya menjadi lebih baik dan lancar. Sedang urusan media dokumentasi, tertanam kamera utama berkekuatan 8MP yang menghasilkan gambar yang jernih berkualitas bagus.

Sayang belum ada informasi mengenai banderol harganya.

Spesifikasi HTC 608t :
Layar : 4.5 Inci capacitive touchscreen, qHD
UI : HTC Sense 5.0
Sistem Operasi : Android v4.2 Jelly Bean
Prosesor : Quad-core Snapdragon 400 1.4 GHz
Memori RAM : 1GB
Kamera : 8MP